Gurindam

Gurindam adalah salah satu bentuk puisi dalam kesusastraan Indonesia lama yang biasanya terdiri atas dua baris yang bersajak, baris pertama merupakan sampiran dan baris kedua adalah isinya. Gurindam mengandung nasihat dan pendidikan moral. Salah satu pengarang gurindam adalah Raja Ali Haji lewat Gurindam Dua Belas.

Post a Comment

Post a Comment (0)

Previous Post Next Post